Pintar_Anti Perundungan (Anti- Bullying) dan Kekerasan Terhadap Murid

 


Sasaran dari pelatihan ini adalah tenga pendidik dan kependidikan, wali dari peserta didik, dan masyarakat umum yang memerlukan dan berkeinginan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan dalam mencegah serta menanggapi perundungan dan kekerasan pada peserta didik

Tujuan dari pelatihan ini adalah meningkatkan pemahaman peserta terhadap fenomena perundungan dan kekerasan, sambil memberikan strategi yang efektif dalam mencegah, mendeteksi, dan menanggapi situasi tersebut di konteks pendidikan.                 

Pelatihan ini diselenggarakan sebagai tanggapan terhadap meningkatnya kasus perundungan dan kekerasan di kalangan peserta didik. Hal ini mendasari kebutuhan akan pendidikan yang lebih mendalam bagi para profesional pendidikan.

Materi :



Sertifikat : Pintar_Anti Perundungan (Anti- Bullying) dan Kekerasan Terhadap Murid

Selengkapnya dapat dilihat dan diklik pada :  Link Pintar 121 Pelatihan 


Related

Pintar 5472580433879780425

Posting Komentar

emo-but-icon

Cari Postingan

Follow Me !

Hots News

item